Senin, 06 Agustus 2012

Science Is Fun (IPA tentang Tata Surya)

"Science is fun" dengan menancapkan prinsip bahwa ilmu pengetahuan itu menyenangkan,penting,mudah dan dapat dicerna,dengan begitu kita akan merasa mudah untuk kita mencernanya..
karena dengan menancapkan prinsip seperti itu dapat mendorong kita untuk mempelajari ilmu pengetahuan..
IPA merupakan suatu ilmu pengetahuan yang sangat penting bagi kehidupan,karena ini adalah ilmu pengetahuan yang berkarakter konkret dan logis



naaaah materi pertama tentang Tata Surya niiiiii....
soalnya kakak yakin bahwa masih banyak misteri-misteri tentang alam kita..........!






TATA SURYA

Tata Surya














1. Tata surya adalah susunan benda-benda langit yang terdiri dari
matahari dan planet-planet yang mengelilinginya dengan matahari
sebagai pusatnya. Jadi pusat tata surya adalah matahari.
2. Lintasan planet mengelilingi matahari berbentuk elips atau
lonjong.
3. Yang termasuk benda-benda langit yaitu matahari, planet-planet,
dan benda langit lainnya( bintang, satelit, komet,meteor, dan asteroid.

Matahari













1. Matahari adalah pusat tata surya, yang merupakan bola gas
raksasa yang bercahaya.
2. M
atahari adalah bintang yang paling dekat dengan bumi.
3. M
atahari disebut juga sumber cahaya atau bintang karena matahari
memancarkan cahaya sendiri.
4. Suhu yang tinggi pada matahari disebabkan karena terjadinya reaksi
fusi nuklir, yaitu reaksi penggabung
an 2 inti atom hidrogen menjadi inti
atom helium.














5. Susunan lapisan matahari terdiri dari 2 bagian yaitu bagian dalam
dan bagian luar.
6. S
usunan lapisan bagian dalam matahari terdiri dari inti matahari,
zona radiasi, dan zona konveksi.
7. I
nti matahari terletak di bagian paling dalam matahari, yang
merupakan sumber energi panas
 matahari yang sangat besar.
8. Z
ona radiasi adalah daerah dimana energi inti matahari
berpindah secara radiasi.
9. Z
ona konveksi adalah daerah dimana energi inti matahari
berpindah secara konveksi.
10. S
usunan lapisan bagian luar matahari terdiri dari fotosfer,
kromosfer,dan korona
.
11. Fotosfer merupakan lapisan yang terletak di bagian luar yang
menyelubungi matahari,yang bersinar, dan terlihat dari bumi.












12. Pada fotosfer terdapat bentuk-bentuk seperti butiran beras yang
disebut granula, yang terbentuk oleh peristiwa granulasi.
13. 
Kromosfer merupakan lapisan yang terletak di sekitar fotosfer
dan berwujud gas merah ( dapat dilihat ketika gerhana matahari total.
14. K
orona adalah lapisan yang terletak paling luar, yang merupakan
mahkota matahari (berbentuk lingkaran 
putih), yang hanya dapat dilihat
bila gerhana matahari.

15. Bintik matahari adalah bagian-bagian dipermukaan matahari
yang lebih dingin dan berwarna lebih gelap,yang disebabkan oleh
gangguan magnetik yang sangat kuat.
16. D
i permukaan matahari sering terjadi ledakan-ledakan kecil yang
disebut flare, dimana flare dapat menyebabkan terjadinya
badai matahari.
17. A
ngin matahari adalah partikel-partikel berkecepatan tinggi yang
dilepaskan oleh matahari. Fenomena alam yang terjad
i akibat dari
angin matahari adalah aurora atau cahaya kutub.

18. Matahari tersusun atas gas hidrogen, helium,O2, besi, dan nikel.



Bintang






1. Bintang adalah benda langit yang mempunyai cahaya sendiri.
B
intang merupakan sebuah bola gas raksasa yang sangat terang,
panas, dan besar.
2. G
alaksi adalah gugusan bintang yang jumlahnya sangat besar
di luar angkasa.


Galaksi Bimasakti 














Galaksi Andromeda











3. A
da 3 macam bentuk galaksi yaitu berbentuk spiral ( galaksi bima
sakti/milky Way), berbentuk elips, dan berbentuk tidak beraturan
(awan magelan).
4. B
ila dilihat dari bumi, sinar bintang tampak berkedip-kedip yang
disebabkan oleh gelombang udara di atmosfer bumi.
5. 
Rasi bintang adalah bintang-bintang yang letaknya berdekatan
dan membentuk susunan tertentu.

6. Rasi bintang pari adalah rasi bintang di langit selatan yang terdiri
atas empat bintang berbentuk layang-layang.
7. R
asi bintang biduk adalah rasi bintang di langit utara yang terdiri
atas tujuh bintang.
8. R
asi bintang waluku/orion adalah rasi bintang di langit barat
hingga timur sebagai pertanda bagi petani untuk mulai menanam padi.
9. R
asi bintang kalajengking adalah rasi bintang di langit tenggara
yang membentuk gambar kalajengking.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar